[judul nyomot dari majalah tarbawi, tapi isinya murni pemikiran sendiri ^^v]
setiap manusia itu unik, memang dirinya unik dan respon terhadap orang2 unik itu pun unik.
ada yang sepertinya menyebalkan di hadapan orang lain, tapi di mata yang lain sangat menyenangkan.
ada yang terlalu baik, namun di mata beberapa orang terlihat sangat annoying.
itulah [sedikit] gambaran manusia yang tersurat pada Q.S. al hujurat 13.
oleh karena itu, sediakan selalu ruang untuk dibenci.
karena kita tak akan pernah mampu membuat semua orang menyukai kita apa adanya.
karena kita tak pernah bisa menjadi seperti yang semua orang inginkan.
bahkan nabi muhammad, sosok paling mulia di antara seluruh umat manusia, dibenci oleh sekelompok orang.
bagaimana dengan kita?sediakan selalu ruang untuk dibenci
No comments:
Post a Comment